Bakteri
1. Ciri umum bakteri
1) Prokariotik
2) Monoseluler
3) Ukuran 0,4 – 2 mikro meter
4) Reproduksi : amitosis, konjugasi,
transformasi, transduksi
5) Memiliki dinding sel
6) Autotrof atau heterotrof
7) Aerob atau anaerob
Gambar 1. Struktur bakteri
2. Penggolongan bakteri
a. Berdasarkan cara hidupnya
1) Heterotrof, dibedakan menjadi parasit dan
saprofit
2)Autotrof,dibedakan menjadi fotoautotrof
dan kemoautotrof
b. Berdasarkan kebutuhan oksigennya
1) Aerob (obligat/fakultatif)
2) Anaerob (obligat/fakultatif)
c.
Berdasarkan bentuknya
- Kokus, diplokokus, stafilokokus, streptokokus, tetrakokus, sarkina
- Basilus, diplobasilus, streptobasilus
- Koma
- Spirilum
Gambar 3. Bentuk umum sel dan rangkaian sel bakteri
1) monoko-kkus
Gambar 3.
Beberapa tipe flagel pada sel bakteri
2) diplokokkus
3) stafilokokkus
4) stafilokokkus
5) sarsina
6) bakteri batang
7) spiral (ulir)
8) vibrio
(Sumber:Schlegel,1994)
d.
Berdasarkan tempat dan jumlah flagelnya
1)
Monotrik = satu flagel di salah satu ujungnya
2) Lopotrik
3) Ampitrik
4) Peritrik
(Sumber:
Milton R.J. Salton dan Kwang-Shin Kim, 2001)
3. Perkembangbiakan bakteri
a. Amitosis
b. Rekombinasi DNA
1) Transformasi
2) Pemindahan sebagian DNA ke
bakteri lain dengan proses fisiologi
c.
Konyugasi
Bergandengan dua bakteri dengan mmbentuk jembatan untuk pemindahan
materi genetik (DNA)
d. Transduksi
Pemindahan materi genetik (DNA)
dengan perantaraan virus
Pada lingkungan ekstrim (tidak
menguntungkan), bakteri beradaptasi dengan membentuk endospora atau selaput lendir
(kapsul)
4 . Sel Bakteri Gram-positif dengan
Gram-negatif
Pewarnaan
Gram banyak dilakukan untuk identifikasi
bakteri, terutama yang
berkaitan
dengan kesehatan. Hasil
pewarnaan ada dua
macam yaitu yang
berwarna
ungu
disebut Gram positif
dan yang berwarna
merah disebut Gram
negatif. Bakteri
Gram negatif umumnya dapat menyebabkan
sakit.
Pada bakteri Gram
positif, kandungan Peptidoglikan
dinding selnya lebih
banyak
daripada lipid, dan sebaliknya
pada bakteri Gram negatif, pada
dinding selnya
kandungan lipid lebih banyak daripada
peptidoglikan.
Bakteri
gram-negatif memperlihatkan tiga
lapis pembungkus sel,
yaitu :
membran
bagian luar (OM/outer
membran), lapisan tengah yang merupakan
dinding
sel atau lapisan murein, dan membran plasma
dalam.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar